Mendapat Laporan Warganet, Gubernur Jateng Minta Pemerintah Kota Tegal Tindak Lanjuti

Minggu, 17/11/2019 - 18:27
Tweet warga
Tweet warga

Klikwarta.com, Tegal - Janji Gubernur Jawa Tengah untuk merespon langsung keluhan warga Jawa Tengah melalui media sosial Twitter ternyata terbukti mendapat tanggapan langsung.

Hal ini terjadi saat  keluhan Reni Mahasiswa UGM Yogyakarta dengan akun RN @Reninury memposting kondisi kaligung yang mengarah ke kota Tegal  dipenuhi dengan tumbuhan eceng gondok serta sampah pada pukul 18.30 wib. Sabtu (16/11).

P

Bahkan mengetahui laporan warga melalui media sosial Ganjar Pranowo meminta pihak pemerintah dan dinas terkait melakukan tindakan terkait laporan warga masyarakat melalui media sosial Twitter.

Sementara menanggapi hal tersebut Pemerintah Kota yang juga memantau melalui media sosial melalui dengan akun @pemkottegal akan menindak lanjuti keluhan warga masyarakat tersebut. (red/CN)

Related News